Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2011

kenali kotaku melalui dunia digital

Gambar
BATAM ISLAND          Kota Batam adalah kota terbesar di Kepulauan Riau dan merupakan kota dengan populasi terbesar ke tiga di wilayah Sumatra setelah Medan dan Palembang , dengan jumlah penduduk mencapai 1.081.527 jiwa. Metropolitan Batam terdiri dari tiga pulau, yaitu Batam , Rempang dan Galang yang dihubungkan oleh Jembatan Barelang . Batam merupakan sebuah kota dengan letak sangat strategis. Nah disini saya ingin mengenalkan lambang batam dan apa sih arti dari lambang batam tersebut .. Arti Lambang Daerah : 1. Bintang, melambangkan masyarakat Batam yang religius dan Ketuhanan Yang maha Esa. 2. Keris Melayu, lambang keperkasaan dan kepahlawanan Laksamana Hang Nadim yang dapat dijadikan contoh bagi masyarakat. Lambang kebenaran berdasarkan Ketuhanan Yang Maha Esa. 3. Gelombang berjumlah lima lapis, berarti kerja atau bekerjanya masyarakat kota Batam dengan dasar Pancasila, letak geografis Batam yang dikelilingi oleh laut yang berarti